Bawah header

Songshan Cultural And Creative Park - 台北松山文創園區 , Mengunjungi Taman Kreatif Dan Budaya Songshan

Belajarmandarin15.blogspot.com - Halo teman-teman  Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh...

Apa kabar semuanya , kali ini saya akan mengajak teman-teman untuk mengunjungi Taman Kreatif dan Budaya Songshan atau Songshan Cultural And Creative Park / 台北松山文創園區 .


Lokasi wisata :台北松山文創園區
Songshan Cultural And Creative Park 

Lokasi : 台北市信義區光復南路133號 
No. 133 , Guangfu South Road, Xinyi District, Taipei City, 110

Gratis / tanpa tiket masuk .

Transpotasi : 
1. Naik MRT jalur biru , turun di Stasiun Dr. Sun Yat Sen Memorial Hall , keluar exit 5 jalan kaki kurang lebih 8 menit .

Rute jalan kaki :


2 . Naik MRT jalur biru , turun di Stasiun City Hall keluar exit 2 , jalan kaki kurang lebih 9 menit .

MRT City Hall exit 2 .


Rute jalan kaki ( kalau lewat MRT City Hall Station tembusnya taman bagian belakang , pas bagian danau ):


Berikut adalah beberapa foto yang sempat saya ambil di area Songshan Cultural And Creative Park . 

Danau di bagian belakang .


Beberapa tempat duduk untuk bersantai di area sekitar danau .





Sepasang angsa raksasa .





Bagian depan Songshan Creative and Cultural Park . Foto foto berikut diambil saat senja .






Teman teman sebenarnya area Songshan Park ini sangat luas sekali . Berhubung sudah malam saya hanya mengambil foto sedikit . InsyaAllah lain kali saya akan datang lagi .

Pokoknya tempat ini recomended banget . Yang penasaran silakan datang ya ...

Terimakasih , bertemu lagi di jalan jalan berikutnya .
Bye ...

Baca juga :

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel